ANTON RAHMADI, S.TP., M.SC., PH.D (Pengalaman Penelitian 5 tahun terakhir)

No

Tahun Judul Penelitian Pendanaan
Sumber

Jumlah

(juta Rp)

1 2020-2022 Aplikasi Labu dan Madu sebagai Enkapsulan Minyak Sawit Merah Kaya Bioaktif Lipofilik

DRPM

529

2 2021-2022 Aplikasi Komersil Bubuk mandai sebagai Flavour Terenkapsulasi Pada Produk Pangan Olahan

DRPM

272

3 2020 Fast Authentication, Physical-Chemical Profile, and Antimicrobial Potential of Forest Honey in Several Regions of East Kalimantan

Toray Indonesia

37

4 2019 Validasi Kemampuan Ekstrak Etil Asetat, Metanol dan Air Daun Senggani sebagai Penyalut Rasa Pahit untuk Aplikasi Coating Produk Pangan dan Sediaan Farmasi

Hibah IsDB

50

5 2017-2019 Bubuk dan Cuka Mandai: Produk Fungsional Lokal Generasi Kedua Hasil Fermentasi Cempedak (Artocarpus integer)

DRPM

285

6 2017-2019 Uji-Uji Lanjut Menuju Produk Emulsi Kaya Vitamin dan Antioksidan Terstandar dari Labu, Minyak Sawit, dan Buah Naga

DRPM

480

7 2015-2016 Kontrol kualitas antioksidan produk herbal asal kalimantan timur dengan alat pengering herbal tenaga matahari (Hibah Fundamental)

Kemristekdikti

145

8 2014 Produk Olahan Emulsi Labu dan Minyak Sawit untuk Intervensi Balita Kurang Vitamin A di Kalimantan Timur

Balitbangda Prov Kaltim

50

9 2009-2013 Development of a Complex High Content Screening Co-Culture System for Neuro-Protective Drugs. (Penelitian S3)

UWS

90